
Panduan Akses Springer, Emerald, dan Scopus dari Luar Kampus UMY (Khusus Mahasiswa UMY)
Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) menyediakan panduan akses ke berbagai database ilmiah terkemuka seperti Springer, Emerald, dan Scopus yang dapat diakses dari Luar Kampus UMY